Nerus Ginting Suka meninggal dunia pada tanggal 12 Maret 1955 di Jakarta.
1. Harian De Nieuwsgier bertanggal 14-03-1955 (hari Senin) menuliskan :
1. Harian De Nieuwsgier bertanggal 14-03-1955 (hari Senin) menuliskan :
Anggota parlemen Nerus Ginting Suka, dari fraksi Demokrat, meninggal dunia pada Jumat
malam di Jakarta. Almarhum, yang meninggal di usia 57, lahir di Kabandjahe
(Sumatera Timur). Dia pernah ditahan berkali-kali di Tanah Merah (Digul) karena menentang Kolonial Belanda. Begitu juga pernah ditangkap di masa Jepang berkuasa.
Jenazah akan dibawa ke Medan.
2. Harian Algemeen Indisch Dagblad bertanggal 14-03-1955 menuliskan :
2. Harian Algemeen Indisch Dagblad bertanggal 14-03-1955 menuliskan :
Anggota Parlemen Nerus Ginting Suka meninggal
Anggoata parlemen Nerus Ginting Suka, dari fraksi Demokrat meninggal dunia Jumat
malam di CBZ di Jakarta.
Almarhum, yang mencapai usia 57 tahun, lahir di, Kabandjahe (Sumatra Timur).
3. Harian Het Nieuwsblad voor Sumatrapada tanggal 14-03-1955 menuliskan :
3. Harian Het Nieuwsblad voor Sumatrapada tanggal 14-03-1955 menuliskan :
Anggota Parlemen dari Sumatera Timur meninggal
Anggota parlemen Nerus Ginting Suka, dari fraksi Demokrat, telah meninggal dunia pada Jumat malam di CBZ di Jakarta. Almarhum, yang mencapai usia 57 tahun, lahir
di Kabandjahe. Ia ditangkap beberapa kali oleh mantan pemerintah Hindia Belanda
. Hingga akhirnya, ia dibuang ke Tanah Merah (Digul).Dan Jepang telah menangkap beliau untuk beberapa kali.
Pada tahun
1920-an, Nerus Ginting Suka adalah anggota PNI di Medan.
Harian De Nieuwsgier bertanggal 14-03-1955:
(Sumber : Delpher.nl)
Harian Algemeen Indisch Dagblad bertanggal 14-03-1955:
(Sumber : Delpher.nl)
Harian Het nieuwsblad voor Sumatra
bertanggal 14-03-1955 halaman 2 :
(Sumber : Delpher.nl)
Comments